Sabtu, 07 Februari 2009

indonesia

Sebagai seorang Indonesia, kami sangat berterimakasih karena kami dapat melihat keaneka ragaman budaya,panorama dan sosial yang tah dapat dijumpai tempat lain selain di Indonesia.

Kami adalah siswa dari Sekolah Menengah Pertama 1 Slawi yang note benenya Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional(RSBI). Kami dari kelas immersi, yaitu kelas yang proses belajar mengajarnya menggunakan pengantar bahasa Inggris.

Anggota blog ini adalah lima orang siswa dari kelas tersebut,yaitu:

  • Agata Natania.H
  • Firda Ayuningtyas
  • Hari Purnomo Aji
  • Septian Widyanto
  • Wilda Prameswari Putri
Kami mencoba menyampaikan pada para pembaca sekalian,potensi kota Tegal dan sekitarnya. Jika kita bisa menggali dan mengembangkan potensi tersebut sehingga mudah diketahui, maka akan dapat menghasilkan keuntungan tersendiri.
Hal tersebut pasti juga akan berimbas pada pendidikan, ekonomi, pariwisata dan pemerintahan. Jadi jangan hanya berangan-angan untuk bisa membuat suatu impian menjadi kenyataan, lakukan aksi untuk mewujudkannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar